Skip to main content
Blog

9 Digital Marketing Skills Expert yang Harus Dikuasai

By October 20, 2023No Comments
9 Digital Marketing Skills Expert yang Harus Dikuasai

Dalam prosesnya, jasa digital marketing menggunakan berbagai skills untuk sukses dalam bisnis digital. Lalu, digital marketing skills apa saja yang dibutuhkan dan harus dikuasai untuk menjalankan bisnis digital?

Simak ini.

Digital Marketing Skills yang Harus Anda Miliki

Pelajari baik-baik, berikut beberapa skills yang harus Anda miliki untuk menjadi expert dalam digital marketing.

1. Penulisan Konten dan Copywriting

Dalam digital marketing, juga diperlukan content marketing untuk memperbesar pelung menarik perhatian audiens melalui caption Instagram, tweet di Twitter, sampai membuat artikel SEO di blog.

2. Analisis Data dan Pemasaran

Pahami bagaimana melibatkan, menginterpretasikan, dan mengevaluasi banyak data hasil campaign yang harus dianalisis dengan tools Google Analytics.

Kemampuan ini berguna untuk mengoptimasi strategi dan membuat laporan dalam waktu tertentu.

3. Menguasai Beberapa Platform Media Sosial

Menjalankan bisnis dalam dunia digital, Anda harus menguasai berbagai platform media sosial dengan tujuan:

  • Menarik calon customer
  • Membangun brand awareness

Termasuk penguasaan dalam pemasaran media sosial, email dan bulletin, Google AdWords & PPC, CRO (Conversion Rate Optimization), serta membuat otomasi pemasaran yang mengarahkan pengunjung situs menjadi pelanggan.

4. Keterampilan Basic Design

Desain grafis memiliki pengaruh terhadap keberhasilan strategi digital marketing. Oleh sebab itu, Anda harus peka terhadap estetika desain visual.

Jadi, setidaknya Anda memahami desain dasar serta pengoperasian tools supaya konten sesuai dengan perencanaan. Contohnya seperti illustrator, Photoshop, Power Point, Canva, dan sebagainya.

5. Memanfaatkan Iklan Berbayar

Selain memahami dan mampu memanfaatkan fitur-fitur media sosial, Anda juga harus memahami bagaimana lebih cepat menjangkau audiens baru. Jadi, ketahui cara beriklan dan mengelola periklanan di media sosial.

6. SEO (Search Engine Optimization) dan SEM (Search Engine Optimization)

Berkecimpung dalam digital marketing, sangat penting penguasaan terhadap prinsip SEO. Serta menguasai penggunaan SEM untuk pemanfaatan iklan.

Menguasai keduanya secara bersamaan membantu mendorong konten supaya dapat menjangkau audiens yang lebih luas.

7. CRM (Customer Relationship Management)

Merupakan strategi untuk lebih cepat membangun hubungan antara pemilik bisnis dan pelanggan. Maka dibutuhkan kemampuan dalam memaksimalkan customer experience dengan memanfaatkan tools seperti:

  • Zoho
  • Hubspot CRM
  • CRM Salesforce

8. Soft Skill Digital Marketing

Berikut beberapa soft skill digital marketing lainnya yang harus Anda kuasai:

  • Skill komunikasi
  • Leadership
  • Creative problem solving
  • Multitasking
  • Berpikir kritis dan kreatif
  • Penjualan dan persuasi
  • Kerja tim
  • Manajemen waktu
  • Perencanaan strategis
  • Menguasai personal branding dengan baik

9. Hard Skills Digital Marketing

Hard skill digital marketing atau keahlian teknis yang harus Anda kuasai:

  • Menganalisis pasar
  • Melakukan riset
  • Memahami customer experience
  • Storytelling

“Penguasaan hard skills dan soft skills digital marketing wajib bagi Anda yang menjalankan bisnis digital dan ingin menjadi profesional digital.”

Mungkin Anda menguasai beberapa keterampilan digital di atas, namun Anda membutuhkan semua skills tersebut untuk menjalankan digital marketing.

Sementara itu, tidak mudah mempelajari skills yang dibutuhkan untuk berhasil dalam digital marketing.Maka dari itu, kami sarankan menggunakan jasa digital marketing Threesixty untuk mempermudah bisnis digital Anda. Karena kami adalah expert dalam digital marketing skills untuk kebutuhan berbagai macam bisnis digital.

threesixty

Author threesixty

More posts by threesixty

Leave a Reply